RENCANA KINERJA (RENJA)
Tahun 2009
BIDANG AKADEMIK

Sasaran Mutu
  1. Semua dosen politeknik negeri malang sudah terdaftar untuk memenuhi kualifikasi minimal S2
  2. Memperoleh akreditas institusi dengan dengan nilai A
  3. Penyelenggaraan program studi dengan kurikulum terkini sesuai kebutuhan dunia usaha, industri dan masyarakat.
  4. Pelayanan prima bagi civitas akademika sesuai ISO 9001:2000
Jenis-jenis kegiatan :
  1. Semiloka akreditasi institusi
  2. Semiloka kewiraushaan
  3. Semiloka telematika di politeknik negeri malang
  4. Pelaksanaan akreditas program studi
  5. Penyusunan lakip 2008
  6. Pelatihan dosen baru
  7. Penyermpurnaan buku pedoman akademik
  8. Bantuan studi lanjut
  9. Penyusunan evaluasi program studi
  10. Pengiriman sertifikasi, pelatihan, dll
  11. penyusunan renja 2009 ( Peningkatan mutu pendidikan ESDP)
  12. PSB, UMPN, dan Ujian akhir (TA)
  13. Pelaksanaan wisuda


Comments (0)